Jumat, 12 Desember 2014

SIM - Pertemuan ke-3



PERTEMUAN KE-3
SISTEM INFORMASI DAN MANAJEMEN
Nama    : Miftahul Huda
NIM       : 2131310072
Solusi untuk masalah bisnis  :
1.       Revolusi Teknologi
Saat ini eksistensi di dunia usaha di tentukan pula bagaimana instansi tersebut mampu mengelola dan menangani masalah perkembangan teknologi (Revolusi teknologi), mengingat hal tersebut sangat vital yang harus dilaksanakan untuk tetap survive, beberapa solusi yang mungkin bisa diterapkan mengenai hal tersebut antara lain :
1.       Pembaharuan Teknologi
2.       Pembentukan Jaringan Global
3.       Akses pada teknologi informasi dan komunikasi untuk pengembangan individu

2.       Penelitian dan Pengembangan
Penelitian dan pengembangan dilakukan dengan tujuan meningkatkan pertumbuhan di bidang bisnis dan menciptakan inovasi baru dalam bisnis, beberapa strategi untuk mengatasi permasalahan penelitian dan pengembangan antara lain :
1.         Memperdalam dan memperluas teknologi fundamental grup R&D
2.         Meningkatkan kemampuan R&D
3.         Mengintegrasikan teknologi multi di dalam berbagai bidang
3.    Perubahan Produk
Perubahan suatu produk diperlukan agar produk tersebut tidak mengalami kegagalan, Beberapa hal yang perlu dilakukan dalam perubahan produk antara lain :
1.         Mengidentifikasi kebutuhan pasar
2.         Meningkatkan daya tarik produk
3.         Meningkatkan strategi pemasaran
4.         Positioning pemasaran yang tepat.
4.    Ledakan Informasi
Ledakan informasi dapat dicegah atau di minimalisasikan dengan cara :
1.         Meningkatkan kemampuan manajemen dalam mengelola informasi
2.         Meningkatkan kemampuan untuk memfilter berbagai informasi yang ada berdasarkan standar kelayakan instansi
3.         Menciptakan penyimpanan yang konservatif.


Terimakasih ..

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar

Recent Comments Widget with Avatar by Tutorial Blogspot